Visi ;
-Unggul dalam moralitas,kegiataan keagamaan,kemampuan tahsin dan tahfidz qur’an
-unggul dalam karya ilmiah,seni dan budaya
-memiliki lingkungan sekolah yang nyaman dan kondusif untuk belajarserta unggul dalam kebersihan dan kesehatan sekolah
-terampil dan pengetahuan dan teknologi komoputer
-unggul dalam memberikan pelayanan
Misi ;
-Menyelenggarakan pendidikan menengah pertama yang mengintegrasikan iman,ilmu dan amal
-menyelenggarakan pendidikan dan meluluskan siswa yang cerdas dan terampil,mandiri,kreatif,serta berbadan sehat,berwawasan luas,dan bermanfaat bagi umat dan bangsa
-mendorong siswa tumbuh menjadi pribadi tang penuh kasih sayang dan memiliki kepeduliaan social yang tinngi
-menyiapakan siswa yang memiliki kemampuan di bidang informasi dan teknologi
-menyiapkan siswa yang melanjutkan ke SLTA unggulan.
Motto; Melahirkan muslim berkualitas untuk membangun peradaban umat dan bangsa
Kurikulum :Kurikulum SMPIT CORDOVA samarinda menggunakan kurikulum sekolah islam terpadu(SIT) dengan mengacu pada:KTSP/kurikulum 2006 dapartemen Pendidikan agama islam sehingga menjadi satu jalinan kurikulum
Target belajar 3 tahun
Lulus ujian nasional dan ujian sekolah
Hafal minimal 2 juz al-qur’an dan memahami 42 hadits arba’in an-nawawiyah
Membaca al-qur’an dengan tartil dan sesuai kaidah tajwid
Menjadi islam yang cerdas dan sholeh dengan Pembina intensif
0 komentar:
Posting Komentar